Salah satu penanggulangan penangan sampah di Desa Timuhun yaitu dengan adanya Bank sampah. Desa Timuhun memiliki Bank sampah yang bernama Bank Sampah Timuhun Asri Pertiwi yang dimana memiliki kader sebanyak 9 orang dengan masing-masing dusun 3 orang kader.
Kegiatan ini dilaksanakan di 3 Banjar yaitu Banjar Kawan, Banjar Tengah dan Banjar Kaleran, Bank Sampah di Laksanakan rutin setiap tanggal 15 setiap bulannya dengan melibatkan warga desa timuhun yang menabungkan sampahnya yang bernilai ekonomis.
Mari Pilah sampah dari sumbernya dengan menanamkan prinsip "Sampahku Tanggungjawabku".