Artikel
BANTUAN LANGSUNG TUNAI
Desa Timuhun melaksanakan kegiatan Bantuan Langsung Tunai Bulan ke 6 yang dilaksanakan di Kantor Desa Timuhun pada tanggal 5 Juni 2024, sebanyak 25 KK warga timuhun mendapat Bantuan Langsung Tunai. Kegiatan ini di laksanakan oleh Perangkat desa di dampingi oleh Perbekel, BPD dan Tim dari Kecamatan Banjarangkan.